Posts

Showing posts from 2018

Cara Memasang Jam pada Blog

Image
Assalamualaikum Wr Wb. Berjumpa lagi dengan saya misdah, pada postingan berikut ini saya ingin membahas  Cara Memasang Jam Di Blog , teman - teman blogger perlu anda ketahui cara memasang atau menambahkan  widget  jam di blog sangatlah mudah untuk di terapkan, biasanya bagi kita sebagai seorang blogger untuk mempercantik tampilan blog perlu menambahkan widget yang unik dan enak di pandang mata, yaitu salah satunya menambahkan atau memasang widget jam di blog yang kita kelola dengan tujuan untuk mempercantik blog agar pengujung pun bertambah da tertarik dengan blog yang kita buat. Selain untuk mempercantik blog, berguna juga  tentunya  widget jam ini menjadi pengingat bagi para pengunjung blog untuk melihat jam berapa waktu di tujukan sekarang. Bagi teman - teman blogger yang ingin menampilkan jam, berikut caranya : 1. Kunjungi link  https://www.clocklink.com  ada banyak sekali pilihan model jam, silahkan klik salah satunya  sesuai yang diinginkan.  2. Setelah memilih ben

Membuat Slide pada Google Slide

Image
Assalamuaikum teman-teman, kembali lagi dengan saya Misdah, dikesempatan kali ini saya ingin mengeshare materi baru yaitu cara pembuatan power point tetapi pada google drive yang pastinya lebih mudah dan banyak manfaatnya. Baiklah singkat saja saya mulai tutorialnya : 1. Silahkan teman-teman mengunjungi situs drive.google.com  dan melakukan log in sesuai akun email anda. 2. Setelah masuk pada google drive, terdapat pilihan baru, dan pilih Google Slide 3. Otomatis akan terbuka tab baru yang berupa halaman untuk membuat Google Slide, dibagian ini kita dapat memberi judul dari Google Slide yang kita buat. Next, pada slide pertama terdapat kolom judul dan sub judul (isi sesuai kebutuhan). lanjut slide ke 2, dapat ditambah dengan cara meng-klik kanan pada slide 1 pilih  slide baru 4. di Slide selanjutnya teman teman dapat menambahkan materi sesuai keinginan, misalkan : Tabel, Gambar, Grafik, Smart Art, Video dll. 5. tahap akhir, teman - teman dapat melakukan penambahan

Cara Memasang Flag Counter di Blog

Image
Assalamualaikum Wr Wb. Cara Memasang atau menampilkan Flag Counter pada Blog, pasti teman-teman ingin taukan, berapa ya kira-kira jumlah pengunjung yang ada di blog pribadi kita ? tentu teman - teman sekalian sangat penasaran !. Nah kali ini saya membahas bagaimana sih cara menampilkan jumlah pengunjung dengan widget  yang satu ini, yaitu Flag Counter. Flag Counter   adalah visitor count yang menampilkan jumlah pengunjung blog dengan ciri khasnya berupa menampilkan bendera negara setiap pengunjung. Contohnya dapat dilihat teman-teman pada sidebar blog ini.  Bagi teman-teman yang penasaran dan tertarik silahkan ikuti  petunjuk  berikut. 1. Pertama kunjungi situs  http://flagcounter.com   anda akan melihat tampilan seperti berikut.  2. Seperti pada gambar, di situ anda bisa mengatur tampilan dari flag counter tersebut sesuka hati. Berikut beberapa menu editnya.. Top Countries : menampilkan jumlah pengunjung tiap negara dengan bendera negara asal pengunjung Flag Map : menampl

Pembuatan Slide pada MS.Power Point

Image
Assalamualaikum wr wb. Apa kabarnya teman-teman semua? Pada postingan ini saya akan memberikan sedikit ilmu bagaimana cara membuat slide menggunakan MS. Power Point dengan mudah, dan tidak bersusah payah lagi. Terutama dalam pembuatan tabel, grafik, smartart, foto, dan video. Langsung saja kita simak tutorial dibawah ini ya. Buka aplikasi power point Buat judul dan identitas Kemudian klik "new slide", pilih" tittle and content." Untuk pertama pilih "insert table", untuk memasukkan tabel. atur kolom dan baris sesuai kebutuhan kamu. disini kamu juga bisa merubah warna dan bentuk tabel sesuai dengan kebutuhan kamu dengan cepat dan rapi. Kedua "insert chart", untuk memasukkan diagram batang.  Isi data yang ingin dibuat datanya dikotak mc. excel yang sudah otomatis ada. dan grafik pun juga akan secara otomatis akan terbentuk. Setelah grafik terbentuk klik kanan, pilih add trendline, kemudian isi sesuai gambar dibawah ini.

Cara Membuat Blog

Image
Assalamualaikum wr wb. Baiklah pada postingan kali ini   saya   akan memberi tutorial bagaimana cara membuat blog dengan cepat dan mudah . Bilasaja   teman - teman di sini yang memiliki tugas sekolah atau kuliah untuk memposting tugas , laporan , membuat tutorial dan sebagainya serta memiliki hobi menulis , berbagi informasi , atau mencari penghasilan dari blog tersebut . Pada dasarnya nama lengkap Blog adalah Weblog yang berarti sebuah situs website yang memungkinkan penggunanya dapat menuliskan atau memposting berbagai hal sesuai dengan keinginannya dengan mudah, dan dapat dikomentari oleh pengunjungnya. Blogger adalah nama layanannya sedangkan Blogspot adalah nama domain yang dipakai google untuk domain blog yang dibuat di blogger. Jadi, singkat saja, Blogger sebagai nama layanan dan Blogspot itu subdomain yang akan kita terima kalau memakai blogger. Nama lengkap blog adalah weblog yang berarti sebuah situs website yang memungkinkan pengguna nya dapat menuliskan at

Cara Mengukur Luas Daun dengan aplikasi Image J

Assalamualaikum wr wb. Pada postingan kali ini saya ingin memberitahu cara menghitung luas daun secara otomatis tanpa mengukurnya dengan menggunakan meteran, penggaris, dan rumus. hanya menggunakan sebuah foto dan aplikasi yang sangat mudah untuk digunakan serta diaplikasikan yaitu berupa aplikasi " image J ". Image-J ialah software gratis untuk pengolahan gambar digital berbasis Java yang dibuat oleh Peneliti di Research Services Branch, National Institute of Mental Health, Bethesda, Maryland, USA. Penggunaan Image-J dalam analisis gambar digital telah digunakan secara luas dalam bidang kesehatan dan biologi  Analisis Ukuran Partikel Menggunakan Free-Software Image-J (PDF Download Available) . Namun bukan hanya dibidang kedokteran, sekarang aplikasi ImageJ juga dapat digunakan untuk berbagai keperluan tertentu seperti pertanian untuk mengukur luas daun, tinggi pohon, jumlah kacang hijau, dan sebagainya.  Dan pada postingan ini saya akan menjelaskan bagaimana cara

Membuat Daftar Isi dengan MS.Word

Image
Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh. Pada postingan kali ini saya akan menjelaskan bagaimana membuat daftar isi yang mudah, cepat, dan rapi . Berikut  Cara membuat daftar isi : Buka Microsoft Word Pertama, pada Bar Home pilih gaya tulisan Times New Roman dengan ukuran 12 ( sesuai keinginan juga bisa ) Kemudian pilih pada Bar Page Layout, Atur Margin ( untuk mengatur batas tulisan )Top : 3 Left : 4 Bottom : 2,5 Right : 3. Kemudian atur Indent and Spacing menjadi 0 Pt Selanjutnya mulai mengetik, pembuatan judul utama. klik ctrl+ E ( agar rata tengah ) tulis Daftar Isi. atur Line and Paragraph Spacing menjadi 3, kemudian enter atur tulisan menjadi rata kiri ( ctrl + l ), lanjut ketik Isi selanjutnya ubah tanda menjadi Right Tab pada bagian ruler yang , tarik garis dari angka 13 menuju 14. selanjutnya klik tab, ketik Halaman. Ubah Line and Paragraph Spacing menjadi 2 ( ctrl+2 ), enter Mulailah mengetik daftar isi, setelah selesai supaya tulisan rata klik ctrl+shif

Sejarah Komputer dan Internet

Image
Sejarah Perkembangan Komputer          Komputer adalah  alat yang dipakai untuk mengolah data menurut prosedur yang telah dirumuskan.  Komputer juga dapat didefinisikan untuk suatu peralatan elektronik yang terdiri dari beberapa komponen, yang dapat bekerja sama antara komponen satu dengan komponen yang lain untuk menghasilkan suatu informasi berdasarkan program dan data yang ada.        Adapun komponen komputer adalah Layar Monitor, CPU, Keyboard, Mouse dan Printer (sebagai pelengkap). Tanpa printer komputer tetap dapat melakukan tugasnya sebagai pengolah data, namun sebatas terlihat dilayar monitor belum dalam bentuk print out (kertas).     Untuk masa kini komputer sudah memiliki bentuk yang efisien dan efektif, namun sebelum itu komputer memiliki bentuk yang sangat besar dan memerlukan tempat yang luas.         Berikut sejarah singkat mengenai komputer dari generasi ke generasi: Generasi 1 Menggunakan Tabung Hampa Udara Machine Language Listrik 174 Kilowatts Ukur